June 01, 2019 01:52
Dijawab oleh
Vivi Kadarusman Tom (dr., Dipl.CIBTAC, CHt)
Halo
selamat pagi
terima kasih sudah menghubungi honestdocs
Bioprexum adalah obat yang mengandung perindopil arginin (golongan ACE inhibitor) digunakan untuk menurunkan tekanan darah, gagal jantung kongenstif dan juga untuk mengurangi kekambuhan strok
Efek samping bioprexum adalah :
- sakit kepala
- mengantuk
- lelah
- mual / muntah
- kehilangan nafsu makan
- ruam kulit
- diare
- nyeri perut
Besar kemungkinan kakak anda mendapatkan efek sampin dari obat tersebut, sebaiknya anda konsultasikan mengenai dosis dan pilihan obat tersebut dengan dokter yang memberikan bioprexum tersebut ya
Semoga informasi ini membantu, silahkan tanyakan kembali bila kurang jelas
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Selamat malam dok,,kaka saya penderita stroke lalu kaka saya diberikan obat bioprexium,,pd hari pertama mengkonsumsi obat tersebut 2 jam setelah mengkonsumsi obat tersebut kaka saya langsung tertidur selama 8 jam di siang hari dan sulit untuk di bangunkan,,, kemudian hari kedua beliau mengkonsumsi obat tersebut 2jam setelah itu kaka saya langsung tidur seperti org yg tak sadarkan diri dan sulit untuk di bangunkan,,beliau tidur dari pukul 14.00 sampai pukul 02.00 belum juga terbangun apakah berbahaya dok terhadap kaka saya dok setelah mengkonsumsi obat tersebut?
Selamat malam dok,,kaka saya penderita stroke lalu kaka saya diberikan obat bioprexium,,pd hari pertama mengkonsumsi obat tersebut 2 jam setelah mengkonsumsi obat tersebut kaka saya langsung tertidur selama 8 jam di siang hari dan sulit untuk di bangunkan,,, kemudian hari kedua beliau mengkonsumsi obat tersebut 2jam setelah itu kaka saya langsung tidur seperti org yg tak sadarkan diri dan sulit untuk di bangunkan,,beliau tidur dari pukul 14.00 sampai pukul 02.00 belum juga terbangun apakah berbahaya dok terhadap kaka saya dok setelah mengkonsumsi obat tersebut?