November 29, 2019 18:36

Salam kenal, nama Saya Nuri, saya berumur 38 tahun, Bulan September 2019 lalu saya melakukan general check up di salah satu Lab. ternama di Indonesia, singkat cerita hasil pemeriksaan tersebut antara lain, hematologi lengkap saya Allhamdulilah bagus, dan pemeriksaan lainnya hasilnya bagus semua, hanya pada hasil leukosit saya ada yang rendah dan tinggi, antara lain : Basofil 1.1 %, Eosinofil, 8.4%, Neutrofil 45.1%, Limfosit. Apa pengaruh dari hasil pemeriksaan leukosit tersebut, dan apa artinya, bagaimana untuk bisa menormalkan kembali, mohon saran konsultasi. Terimakasih.

Pertanyaan untuk RSUPN DR. Cipto Mangunkusumo dan sudah dijawab oleh dokter
Lihat pertanyaan dan jawaban serupa lainnya
Buka di app