February 13, 2019 22:47
Dijawab oleh
Tim Medis HonestDocs
Halo, terima kasih telah bertanya di Honestdocs!
Batuk dengan jangka waktu lebih dari 2 minggu perlu diwaspadai. Adanya gejala - gejala lain seperti demam, penurunan berat badan, sesak, dahak berwarna kuning hijau atau bercampur dengan darah dapat berkontribusi dalam penegakkan diagnosis. Beberapa penyakit dengan gejala tersebut mencakup:
1. Tuberkulosis
2. Bronkitis
3. Asma
4. Penyakit paru obstruksi kronis
Apabila keluhan yang anda rasakan semakin memberat, segera periksakan diri anda ke praktik dokter terdekat atau rumah sakit terdekat untuk mendapatkan terapi yang sesuai.
Semoga bermanfaat!
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Assalamualaikum dok saya ingin bertanya, saya mengalami Gatal2 sudah hampir 1 tahun ini dengan disertai cairan bening di dalamnya,dan jika di garuk kuitnya akan menghitam dan menebal kasar , saya pun sudah pernah berobat ke dokter spesialis kulit namun tak kunjung sembuh, mohon pengarahan dok, saya Harus bagaimana, rasa gatal sangat mengganggu aktivitas saya, apa yang harus saya lakukan dan apa yang harus saya hindari?
Terimakasih Wassalamualaikum
Siang pak dokter, saya mengalami batuk kering selama hampir 3 minggu,, dada juga sakit seperti ada dahak tetapi tidak bisa dikeluarkan,, dari subuh sampai kira2 jam 9 pagi saya sering sesak nafas,, kenapa ya dok? Bagaimana mengatasinya?
Siang pak dokter, saya mengalami batuk kering selama hampir 3 minggu,, dada juga sakit seperti ada dahak tetapi tidak bisa dikeluarkan,, dari subuh sampai kira2 jam 9 pagi saya sering sesak nafas,, kenapa ya dok? Bagaimana mengatasinya?