February 17, 2019 09:54
February 17, 2019 20:32
Buka di app
Dijawab oleh
Tim Medis HonestDocs
Halo terimakasih telah bertanya melalui Honestdocs :)
Pada usia diatas 2 tahun ASI sudah tidak lagi dapat memenuhi kebutuhan gizi anak sehari-hari. Jadi lebih utamakan menu utama dan susu formula yaa. ASI masih boleh diberikan, namun tidak dianjurkan, dan hanya dianggap sebagai "snack tambahan" saja.
usahakan makan anak memenuhi gizi seimbang dengan 3-4x makan besar sehari dan 2x selingan.
penuhi gizinya dengan nasi,lauk, pauk, sayur, buah, dan susu.
demikian informasi dari saya semoga dapat membantu :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok, anak saya berusia 2,3 tahun, masih ASI dan juga menggunakan susu formula, masalah gak ya dok jika sampai sekarang saya memberinya ASI?
Dok, anak saya berusia 2,3 tahun, masih ASI dan juga menggunakan susu formula, masalah gak ya dok jika sampai sekarang saya memberinya ASI?