March 23, 2019 19:41
Dijawab oleh
Scientia Inu Kirana (dr. )
Halo terimakasih telah menghubungi honestdocs
Sudah berapa lama keluhan tersebut dirasakan?
Apakah Anda sering mendengar atau melihat sesuatu yang tidak dirasakan orang lain?
Apakah Anda dalam pengobatan tertentu?
Secara normal, otak bekerja baik dalam keadaan sadar maupun tidak dan tidak dapat dikendalikan atau disadari oleh setiap manusia.
Anda tidak perlu kuatir terhadap kondisi Anda terlalu berlebihan.
Cobalah untuk melakukan hobi atau relaksasi sebelum istirahat.Bila keluhan memburuk atau mengganggu aktivitas harian Anda silahkan konsultasi ke dokter terdekat.
Semoga bermanfaat
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Permisi dok saya mau konsultasi. akhir akhir ini leher belakang saya terasa pegal ketika lidah saya di tekan di atas gigi dan barusan saya mau tidur otak saya seperti aktif terus seperti mengendalikan mulut atau lidah.sekarang mulut saya terasa kebas seperti susah berekspresi.penyakit apa yang saya alami dok? mohon bantuannya dok terimakasih
Permisi dok saya mau konsultasi. akhir akhir ini leher belakang saya terasa pegal ketika lidah saya di tekan di atas gigi dan barusan saya mau tidur otak saya seperti aktif terus seperti mengendalikan mulut atau lidah.sekarang mulut saya terasa kebas seperti susah berekspresi.penyakit apa yang saya alami dok? mohon bantuannya dok terimakasih