April 03, 2019 09:40
April 05, 2019 05:55
Buka di app
Dijawab oleh
Vivi Kadarusman Tom (dr., Dipl.CIBTAC, CHt)
Halo,
Selamat pagi.
Rontgen dada dapat digunakan untuk melihat beberapa bagian organ area dada : tulang, jantung dan paru-paru.
Pada rontgen dada, yang dapat dilihat mengani jantung adalah, apakah jantung mengalami pembesaran atau tidak.
Untuk mengetahui keadaan jantung, diperlukan beberapa pemeriksaan lainnya seperti EKG, USG (echocardiogram), treadmill test, dll.
Semoga informasi ini bermanfaat, silahkan tanyakan kembali bila kurang lengkap
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Halo dokter, selamat malam. Saya ingin tanya dok, apakah rontgen dada biasa dapat digunakan untuk mendeteksi sakit jantung ataupun masalah pada jantung? Trims sebelumnya dok.
Halo dokter, selamat malam. Saya ingin tanya dok, apakah rontgen dada biasa dapat digunakan untuk mendeteksi sakit jantung ataupun masalah pada jantung? Trims sebelumnya dok.