November 12, 2019 05:27
Dijawab oleh
Ahmad Muhlisin (dr)
Selamat pagi, terima kasih telah menghubungi honestdocs.
Berapa usia anak Anda saat ini?
Apakah terlihat kemerahan pada puting payudaranya?
Terjadi pada kedua payudara atau salah satu?
Cairannya Apakah berbau busuk?
Apakah disertai dengan keluhan demam?
Keluarnya cairan dari puting bayi baru lahir dapat terjadi akibat pengaruh hormonal dari ibu atau akibat infeksi. Jika yang keluar cairan susu berarti pengaruh hormonal ibu dan ini tidak masalah.
Namun apabila benar nanah, maka ini merupakan tanda infeksi dan harus diobati.
Kami tunggu tambahan informasi di atas untuk penjelasan selanjutnya.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Usianya 5 bulan, kalo puting nya kemerahan itu ngga biasa warna putingnya, di puting yang sebelah kanan, demam juga nggak, foto nya kan ada
Usianya 5 bulan, kalo puting nya kemerahan itu ngga biasa warna putingnya, di puting yang sebelah kanan, demam juga nggak, foto nya kan ada
Dijawab oleh
Ahmad Muhlisin (dr)
Baik, sangat dianjurkan untuk diperiksakan secara langsung ya. Khususnya ke dokter anak.
Pertama harus dipastikan cairan apakah itu, nanah ataukah air susu. Jika memang nanah, maka berarti yang terjadi adalah proses infeksi sehingga membutuhkan pengobatan dengan antibiotik dan penanganan lainnya.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Oh iya terimakasih dok
Oh iya terimakasih dok
Selamat pagi dok, sya mau nanya anak saya puting nya kenapa ya ko kaya ada nanah nya gitu padahal pas lahir ngga ada, itu kenapa ya bahaya ngga?
Selamat pagi dok, sya mau nanya anak saya puting nya kenapa ya ko kaya ada nanah nya gitu padahal pas lahir ngga ada, itu kenapa ya bahaya ngga?