April 09, 2019 05:38
Dijawab oleh
William (dr.)
Halo terimakasih telah bertanya melalui Honestdocs :)
garis coklat pada kehailan biasanya vertikal (dari atas ke bwah melewati pusar) dan memang biasanya mncul dikarenakan ketidakseimbangan hormonal yang terjadi pada kehamilan.
oleh karena itu, garis ini pun bisa muncul bila ada penyakit lain yang menyebabkan ketidakseimbangan hormonal.
kemungkinan lainnya dari penyakit yang menimbulkan bercak atau garis adalah pertambahan/penurunan berat badan yangdrastis, penyakit hormon dan metabolik, ataupun penyakit kulit lainnya.
hal yang dapat saudara lakukan sementara ini:
1. tes pack untuk kehailan 2-3x untuk memastikan benar hamil atau tidak
2. perhatikan gejala. adpakah ada gejala lain yang dirsakaan seperti mual, kembung, nyeri perut, demam, dll
bila gejala yang dirasakan menetap atau memburuk disarankan diperiksa secara langsung oleh dokter terdekat untuk pemeriksaan lebih mendalam.
demikian informasi dari saya semoga dapat membantu :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok saya seorang perempuan saya memiliki penyakit tipes yang parah dan darah rendah. Di perut saya ada garis coklat yang mengarah ke arah pusar dan bintik-bintik merah di dalam. apakah ini merupakan pertanda kehamilan dok?
Dok saya seorang perempuan saya memiliki penyakit tipes yang parah dan darah rendah. Di perut saya ada garis coklat yang mengarah ke arah pusar dan bintik-bintik merah di dalam. apakah ini merupakan pertanda kehamilan dok?