April 07, 2019 17:16
May 02, 2019 06:24
Buka di app
Dijawab oleh
William (dr.)
Halo terimakasih telah bertanya melalui Honestdocs :)
pada panca indra memang dikatakan telinga sebagai indra pendengaran.
namun sebenarnya pada telinga bagian dalam ada komponen yang berfungsi sebagai alat keseimbangan pada tubuh yang disebut sebagai vestibulum
setiap gerakan dan arah gravitasi selalu diproses oleh organ keseimbangan ini, dan memang bila ada gangguan biasanya dibutuhkan konsultasi lebih lanjut dengan dokter THT ataupun spesilais saraf.
demikian informasi dari saya semoga dapat membantu :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok, saya ingin bertanya mengenai panca indra. Tolong jelaskan, mana sih indra yang berfungsi sebagai alat keseimbangan tubuh?
Dok, saya ingin bertanya mengenai panca indra. Tolong jelaskan, mana sih indra yang berfungsi sebagai alat keseimbangan tubuh?