March 19, 2019 08:16
Dijawab oleh
Scientia Inu Kirana (dr. )
Halo selamat pagi terimakasih telah menghubungi honestdocs
sodium hydroxide atau soda kaustik adalah padatan putih yang tidak berbau
pada suhu kamar. Senyawa ini tidak terbukti menyebabkan efek gangguan janin (teratogenic) pada hewan coba namun pada studi manusia belum ada penelitiannya. Pada dosis rendah dan apabila hanya digunakan untuk kulit (topical) AMAN digunakan untuk ibu hamil sehingga Anda tidak perlu khawatir.
Namun senyawa ini memiliki beberapa efek samping bila digunakan dalam jumlah besar seperti iritasi mata, hidung dan telinga, sesak, sakit kepala, kebingungan.
Bila didapatkan gejala efek samping tersebut hentikan penggunaan dan konsultasikan ke dokter ya.
Semoga informasi ini bermanfaat
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Halo dok, saat ini saya sedang hamil 5 bulan, tapi sejak hamil bulan ke-3 kulit badan saya ko jadi bruntusan seperti jerawat punggung gitu ya dok, itu sebenernya bukan cuman di punggung aja, tapi juga ada di perut dan payudara. Lalu saya pakai produk sabun mandi yang kandungannya ada sodium hidroxide yang katanya bisa menghilangkan masalah itu. Apakah berbahaya jika digunakan ibu hamil dok?
Halo dok, saat ini saya sedang hamil 5 bulan, tapi sejak hamil bulan ke-3 kulit badan saya ko jadi bruntusan seperti jerawat punggung gitu ya dok, itu sebenernya bukan cuman di punggung aja, tapi juga ada di perut dan payudara. Lalu saya pakai produk sabun mandi yang kandungannya ada sodium hidroxide yang katanya bisa menghilangkan masalah itu. Apakah berbahaya jika digunakan ibu hamil dok?