December 19, 2019 09:30
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Halo selamat pagi,
Sebelumnya apakah sampai saat ini masih gatal? Apakah sudah aktif berhubungan?
Luka lecet pada vagina, bila disebabkan oleh gatal akibat jamur, perlu diatasi dahulu infeksi jamur nya. Lecet pada vagina juga bisa disebabkan oleh penyakit menular seks, jadi ada baiknya dikonfirmasi dengan pemeriksaan oleh dokter kulit dan kelamin ya
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat pagi
Bila lecet sudah setahun bekasnya akan sulit hilang.
Sepwrti apa bekasnya?
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Ahmad Muhlisin (dr)
Selamat pagi,
Apakah lecetnya masih terasa gatal atau nyeri?
Apakah lecet menghasilkan nanah?
Lecetnya di tempat yang sama tak kunjung sembuh ataukah berpindah-pindah?
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Kalau kena keringat agak terasa gatal dok dan tidak bernanah tp kalau buat hungan dgn suami yg bagian bawah dulunya jahitan melahirkan itu kadang juga sakit dan lecet dok sudah aq bawa ke puskesmas bidan hasilny nihil
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Baik. Apakah ini disertai dengan keputihan?
Bila tambah gatal saat berkeringst, kemungkinan besar infeksi jamur. Anda dapat mengatasi dengan obat jamur minum atau yang dimasukkan dalam vagina ya.
Selama ini obat aoa yang sudah digunakan?
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Bila masih gatal, minum loratadin 2x sehari. Untuk kurangi gesekan atau garukan yg bisa memperburuk.
Ada baiknya anda beri lihat, jika masih bisa diperbaiki, lebih baik di tindak
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Ahmad Muhlisin (dr)
Baik,
Apapun penyebabnya, ketika terasa gatal jangan digaruk-garuk. Jika tetap menggaruknya maka selamanya akan menimbulkan lecet.
Anda dapat meringankan nya dengan minum obat antihistamin seperti loratadine atau Cetirizine. Namun obat ini hanya digunakan sementara Untuk meringankan rasa gatalnya saja.
Mengenai obat yang pasti harus diperiksakan ke dokter, khususnya dokter kulit kelamin.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Pagi dok mau tanya obat yg bagus untuk lecet d kemaluan wanita hampir setahun ini gk sembuh dok karna mau prriksa ke dokter malu lecet d bagian mulut vagina penyebab ny dulu gatel lalu f garuk hingga lecet jd sampai sekarang gk sembuh trimakasih
Pagi dok mau tanya obat yg bagus untuk lecet d kemaluan wanita hampir setahun ini gk sembuh dok karna mau prriksa ke dokter malu lecet d bagian mulut vagina penyebab ny dulu gatel lalu f garuk hingga lecet jd sampai sekarang gk sembuh trimakasih