January 26, 2020 10:25
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Halo, selamat pagi
Apakah sebelumnya direncanakan operasi kista bartholin?
Sdh berapa lama kista tsb?
Jika kista sudah pecah maka yang diperlukan adalah perawatan lukanya dan membersihkan sisanya. Rasa gatal dan bintik kecil bisa jadi karena infeksi luka area tsb.
Sebaiknya periksakan ke dokter/puskesmas untuk dilihat dan perawatan penanganan selanjutnya.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Iya dok, obgyn yg memeriksa blng harus operasi tp saat periksa keadaan kista sedang meradang jadi dokter meresepkan antibiotik & anti nyeri dulu.
Sebelum obat habis kista sudah pecah.
Saya mengalami kista itu sekitar 3 mingguan dok, gejala awal saat diraba area bibir V sblh kiri keras ng'bagel seperti mau tumbuh bisul, kemudian timbul nyeri, panas, dan kemerahan di area Kania minor sampai akhirnya seminggu ke belakang kista membesar dan pecah.
Pecahnya hari Jum'at lalu dok..
Besok baru bisa periksa ke puskesmas.
Dijawab oleh
Reza Shahab (dr. )
hai,
terimakasih sudah bertanya di honestdocs.
iya sebaiknya di periksa kan ke dokter yaa,
untuk saat ini jaga kebersihan area kewanitaan, jika lembab segera keringkan, dan hindari menggaruk.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Vania Angela (dr.)
lanjutkan antibiotik yang telah diberikan dokter anda, besok anda lakukan pemeriksaan kembali untuk melihat kondisi perlu atau tidaknya dilakukan penjahitan sekitaran kulit untuk mencegah timbulnya kista yang baru.
hindari untuk lakukan hubungan sampai dalam kondisi sembuh total
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok.. apakah tindakan operasi tetap harus dilakukan saat kista bartholin pecah sendiri ? Penanganan yg baik di rumah seperti apa yg harus dilakukan pasca pecah'y kista bartholin ? ( blm periksa ke dokter karna hari libur ) Kista sudah kempes tapi jadi timbul rasa gatal di area kulit antara V & anus ( kiri & kanan timbul bintik-bintik kecil yg gatal )
Dok.. apakah tindakan operasi tetap harus dilakukan saat kista bartholin pecah sendiri ? Penanganan yg baik di rumah seperti apa yg harus dilakukan pasca pecah'y kista bartholin ? ( blm periksa ke dokter karna hari libur ) Kista sudah kempes tapi jadi timbul rasa gatal di area kulit antara V & anus ( kiri & kanan timbul bintik-bintik kecil yg gatal )