October 22, 2019 17:03
Dijawab oleh
Vania Angela (dr.)
Halo, KB suntik memang memiliki efek samping seperti:
-perut sering terasa kembung dan nyeri
-gairah seks menurun
-sering depresi
-haid yang tidak teratur dan perdarahan banyak / muncul flek saja
-sering kecapean
-berat badan bertambah
namun, bila KB suntik 1 bulan dihentikan, kesuburan dapat kembali dalam 3 bulan
bila ingin program kehamilan, lakukan pemeriksaan lab ataupun USG untuk mengetahui adakah kelainan pada alat reproduksi anda atau tidak. kunjungi dokter kandungan anda untuk berkonsultasi terlebih dahulu
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Meso Slimming Treatment di Reface Clinic
Meso Slimming merupakan teknik non-bedah kosmetik dimana mikroskopis kecil dari obat-obatan kelas medis, vitamin, mineral dan asam amino disuntikkan ke dalam lapisan kulit. Penyuntikan dilakukan pada bagian atas dan tengah untuk mengatasi berbagai jenis masalah penumpukan lemak. Suntikan akan diberikan ke dalam mesoderm, yaitu lapisan lemak dan jaringan di bawah kulit. Befungsi untuk menghilangkan lemak tubuh yang tidak diinginkan dan selulit.
Dok saya utami umur 22thn menikah baru 4bln.. Saya pas awal nikah suntik kb 1bln saja dok dan suda berhenti 3bln..tp setelah berhenti haid saya jadi tidak teratur kadang 2-3kali tiap bln.. Dan bulan ini kemarin selesai haid tgl 10 tp suda 3 hari ini muncul bercak2 darah sedikit2 lagi apakah itu masih termasuk efek kb 3bln yg lalu dok..padahal saya berencana ingin hamil.
Dok saya utami umur 22thn menikah baru 4bln.. Saya pas awal nikah suntik kb 1bln saja dok dan suda berhenti 3bln..tp setelah berhenti haid saya jadi tidak teratur kadang 2-3kali tiap bln.. Dan bulan ini kemarin selesai haid tgl 10 tp suda 3 hari ini muncul bercak2 darah sedikit2 lagi apakah itu masih termasuk efek kb 3bln yg lalu dok..padahal saya berencana ingin hamil.