January 20, 2020 12:26
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Halo, selamat siang
Navitae eye drops adalah cairan tetes mata lubrikan untuk melindungi, menyamankan mata, misalnya pada kasus iritasi mata/ mata tidak nyaman, setelah operasi mata, radang kornea, paparan sinar matahari, dsb.
Apakah ada keluhan mata saat ini?
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat siang
Keluhan anda apa?
Baiknya anda kontrol untuk melihat keadaan, oenggunaan obat navitae perlu anjuran dokter
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Yoana (dr.)
halo apakah anda mengalami keluhan tertentu saat ini?
tetes mata navitae berfungsi untuk mengatasi keluhan rasa kering atau iritasi di mata, sebaiknya tidak menggunakan obat ini jika anda memiliki riwayat alergi terhadap komponen yang ada dalam obat ini.
boleh saja menggunakan tetes mata ini, namun untuk memastikan penyebab keluhan ada baiknya anda memeriksakan kondisi ke dokter mata.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Keluhan mata nya suka berair matanya sudah operasi katarak 2bulan dokter apa boleh pake tetes mata navitea eye drop
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Apakah dari sejak operasi sering berair?
Apakah sering merasa silau?
Seperti yang dijelaskan diatas, navitae digunakan untuk mengurangi rasa kurang nyaman pada mata yang sakit, jika keluhannya berair maka tetes mata ini tidak akan membantu mengurangi produksi air matanya.
Sebaiknya konsultasikan kembali ke dokter mata agar diperiksa.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Yoana (dr.)
baik, sebelumnya sebaiknya diperiksa dulu mengenai penyebab dari keluhan mata suka berair, obat tetes navitae sendiri memiliki fungsi mengatasi mata yang terasa kering atau mengalam iritasi.
setelah penyebab diketahui baru pengobatan yang sesuai dapat diberikan
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Untuk keluhan mata nyeri, perlu kontrol kembali, bila memang akibat operasi tak bisa dengan navitae ini
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Iya,, suka berair matanya dan memang kadng agak silau sdh 2bulan pasca operasi? Apakah pegaruh dari operasi kataraknya yg tidak bagus
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Karena saat operasi terjadi perlukaan hingga membuat mata menghasilkan cairan berlebih, respon tubuh terhadap benda asing, cara perawatan setelah operasi selama di runah dan masih banyak faktor
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Tapi sudah 2 bulan dokter,, tetes mata apa yg bagus yaa dokter
Saya sudah kembali kedokter yg tanggani ibu saya cuman diksh tetes mata tp masih berair
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Mungkin sebab lainnya, saat pertambahan usia, mata mungkin keringz membuat produksi cairan yg berlebih, benda asing pd mata, infeksi mata dll.
Kapan anda lakukan pemeriksaan?
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Sudah sebulan yg lalu dokter obatnya sdh habis,, kalau pakai navitea eye drop aman ga dokter ? Itu buat mata kering kan yaa
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Navitae bisa membuat gatal, iritasi dan hiperemia pada mata, reaksi hipersensitifitas efek si obat.
Jika anda tak cocok dengan obat, akan alami hal diatas.
Saya tetap saran kan kembali kontrol untuk cari sebab lainnya
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Mata berair adakalanya terjadi paska operasi katarak, gatal dan tidak nyaman juga sering terjadi, disertai dengan berair dan sensitif terhadap cahaya. Semua ketidaknyamanan ini biasanya dalam berapa hari hingga minggu, jika berlanjut sebaiknya konsultasikan kembali.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Saya sudah konsultasikan sama dokternya tp dia bilang gpp,,obat tetes mata yg beliau kash juga ga ad efeknya,,aman tidak yaa kalau dipakai tetes mata navitae
Kalau konsul lagi pasti diksh obat tetes yg sama
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Sebenarnya obat tetes mata navitae aman dipakai, hanya saja belum tentu diperlukan, jika hanya digunakan untuk mengurangi rasa tidak nyaman pada mata boleh saja dipakai.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dokter,,boleh gaa pasien pasca operasi katarak sdh 2 bulan mengunankan tetes mata navitea? Trm kash
Dokter,,boleh gaa pasien pasca operasi katarak sdh 2 bulan mengunankan tetes mata navitea? Trm kash