February 13, 2019 21:47
February 14, 2019 18:24
Buka di app
Dijawab oleh
Tim Medis HonestDocs
Halo, terima kasih atas pertanyaannya.
Saluran kencing tidak diperuntukan untuk hubungan seksual dan hanya berfungsi untuk mengeluarkan air seni saja. Apabila ada benda yang dimasukkan ke dalam saluran kencing tersebut dapat menyebabkan berbagai macam keluhan seperti kotraktur (jaringan ikat yang terbentuk akibat adanya trauma pada saluran kencing), infeksi, perdarahan, dan lainnya.
Sebaiknya kebiasaan ini tidak diteruskan dan apabila ingin berhubungan seksual, sebaiknya secara vaginal saja. Beberapa opsi lain adalah seperti masturbasi dan oral.
Semoga bermanfaat!
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Hii dok, mau ceritanya malu dok…jadi begini dok suami saya pernah masukkin kelaminnya ke saluran pipis saya (diatas vagina), pertamanya sih terasa sakit, tapi lama2 biasa aja…apa itu berbahaya dok? Tolong dijawab ya dok. Terima kasih :)
Hii dok, mau ceritanya malu dok…jadi begini dok suami saya pernah masukkin kelaminnya ke saluran pipis saya (diatas vagina), pertamanya sih terasa sakit, tapi lama2 biasa aja…apa itu berbahaya dok? Tolong dijawab ya dok. Terima kasih :)