October 09, 2019 13:15

Selamat siang dok, saya ingin bertanya. Saya sudah terkena kista bartholin sebanyak 5x. Pertama kali saya kena saya ke dokter dan diberikan obat zibramax, setelah itu kistanya pecah dan sembuh. Namun setahun kemudia muncul lagi, saya mencoba cebok menggunakan daun sirih dan setelah itu sembuh. Namun yg k3, saya coba pke cara yg sama lagi tapi tidak sembuh akhirnya saya ke dokter lagi dan diberikan obat zibramax lagi Ketika yg k4 muncul saya akhirnya pergi ke rumah sakit, lalu dilakukan bedah kecil spya nanahnya dikeluarkan dan tdk perlu dijahit dan dilakukan tes lab. Hasil lab menunjukkan penyebab munculnya karena bakteri. Namuj belum lama dari dilakukan bedah itu kistanya muncul lagi. Kalau begini sarannya bagaimana ya?

Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
Lihat pertanyaan dan jawaban serupa lainnya
Buka di app