January 30, 2020 10:26
Dijawab oleh
Reza Shahab (dr. )
hai,
terimakasih sudah bertanya di honestdocs.
siklus mentruasi setiap wanita berbeda-beda dari 21-35 hari, rata-rata normal 28 hari.
Pre menstruasi syndrom (PMS) adalah tanda-tanda sebelum mengalami menstruasi seperti perubahan emosional, psikologis dll.
jika anda tidak mengalami PMS adalah hal yg wajar.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Meso Slimming Treatment di Reface Clinic
Meso Slimming merupakan teknik non-bedah kosmetik dimana mikroskopis kecil dari obat-obatan kelas medis, vitamin, mineral dan asam amino disuntikkan ke dalam lapisan kulit. Penyuntikan dilakukan pada bagian atas dan tengah untuk mengatasi berbagai jenis masalah penumpukan lemak. Suntikan akan diberikan ke dalam mesoderm, yaitu lapisan lemak dan jaringan di bawah kulit. Befungsi untuk menghilangkan lemak tubuh yang tidak diinginkan dan selulit.
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Halo, selamat pagi
Siklus mens bs bervariasi 21-35 hari, sehingga keterlambatan mens bberapa hari merupakan hal yang wajar.
Ini dapat dipengaruhi oleh beberapa faktor seperti stress, diet, aktivitas, dsb.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat siang
Anda tak perlu kawatir masih di katakan normal jika telat beberapa hari. Normal nya 21 hingga 35 hari,
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Vina Amanda (MBBS)
Halo selamat siang,
Terima kasih telah menghubungi Honestdocs.
Kondisi yang Anda alami masih tergolong wajar. Siklus haid yang normal memang berkisar antara 21-35 hari dengan durasi sekitar 2 hingga 7 hari setiap bulannya, dan dapat memanjang/memendek.
Bila sering mengalami keterlambatan haid, maka hal tersebut dapat diakibatkan oleh faktor hormon, pengaruh stress, kelelahan, atau didasari oleh kondisi medis lain jika hal ini sering terjadi dan disertai dengan gejala lain.
Sebagai langkah awal, dianjurkan agar Anda menunggu beberapa hari hingga haid datang, mengelola stress dengan baik, mencapai berat badan ideal, beristirahat cukup, dan mengikuti pola hidup sehat.
Semoga membantu.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok saya berumur 18 thn,hari terakhir saya pms tanggal 6 januari siklus pms saya 21 hari dan saya merasakan keram pms selama 2 hari dan sakit payudara selama 4 hari namun pms belum kunjung muncul, kira² itu hak yg wajar tidak ya dok ?
Dok saya berumur 18 thn,hari terakhir saya pms tanggal 6 januari siklus pms saya 21 hari dan saya merasakan keram pms selama 2 hari dan sakit payudara selama 4 hari namun pms belum kunjung muncul, kira² itu hak yg wajar tidak ya dok ?