March 19, 2019 17:08
Dijawab oleh
Scientia Inu Kirana (dr. )
Halo terimakasih telah menghubungi Honestdocs.
Saya membutuhkan informasi tambahan terkait:
- Dibagian mana Anda mengambil foto tersebut?
- Kapan gatal tersebut muncul?
- Sudah berapa lama Anda mengalaminya?
- Apakah Anda sudah memberikan pengobatan pada lesi tersebut?
- APdakah Anda memiliki riwayat alergi sebelumnya?
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Itu di pangkal paha dok, kayaknya udah beberapa hari. Belum diobati. Jadi waktu bulan desember gatal2 juga tapi lebih parah karena ke badan, terus pake caladine dan skrg masih ada bekasnya gitu coklat2 sedikit.
Itu di pangkal paha dok, kayaknya udah beberapa hari. Belum diobati. Jadi waktu bulan desember gatal2 juga tapi lebih parah karena ke badan, terus pake caladine dan skrg masih ada bekasnya gitu coklat2 sedikit.
Dijawab oleh
Scientia Inu Kirana (dr. )
Baik untuk lesi Anda bentuknya tidak spesifik karena telah bersifat kronis dan telah mendapat terapi caladine
Beberapa kondisi yang mungkin terjadi
- dermatitis kontak alergi
-alergi makanan atau obat
-neurodermatitis
-dsb
Anda dapat menggunakan obat golongan steroid untuk mengurangi gatal dikombinasi dengan penggunaan antihistamin oral
Untuk lebih jelasnya Anda dapat menghubungi dokter untuk mendapatkan peresepan guna menghindari efek samping
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dokter ini salah satu bagian yg gatal kira2 ini pakai salep apa ya?
Dokter ini salah satu bagian yg gatal kira2 ini pakai salep apa ya?