April 09, 2019 08:51

Dok, 2 tahun an yang lalu saya didiagnosa infeksi kelenjar getah bening di area pangkal paha saya, berdasar hasil cek darah saja, bukan rontgen. DI pangkal paha saya terdapat 2 benjoan yang keras dan sakit, setelah minum obat dr dokter, benjolannya hilang. Tapi saya masih sering merasa nyeri dan linu di area tsb, kadang juga gatal. Apakah infeksi kelenjar getah bening saya ini belum sembuh total? Apakah ada tanda tanda penyebaran infeksi ke bagian lain tubuh saya? Bagaimana cara menyembuhkannya dok? Penyakit ini membuat saya menjadi kurus dan sulit gemuk. Terimakasih dok

Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
Buka di app