October 28, 2019 20:45
Dijawab oleh
William (dr.)
selamat pagi :)
bengkak dan luka saat berhubungan seksual bisa disebabkan karena kurangnya cairan pelumas, biasanya karena kurangnya foreplay.
boleh dibantu dengan cairan pelumas tambahan ya.
sedangkan bila saudari khawatir akan adanya penyakit menular seksual ada baiknya diperiksakan langsung ke dokter kulit ya.
sementara boleh dibantu dengan kompres dingin untuk bengkaknya.
bila ada rasa nyeri boleh gunakan paracetamol sesuai aturan pakai.
semoga infomrasi ini membantu ya :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Tapi apakah masih ada kemungkinan kena herpes dok? Apakah herpes selalu kambuh saat sistem imun sedang turun atau saat ada luka di vagina?
Dijawab oleh
William (dr.)
perlu diketahui, herpes ada 2 jenis ya, herpes zoster, dan herpes simplex.
herpes zoster adalah reaktivasi dari kuman penyakit cacar air (sudah pernah cacar air sebelumnya), dan mengeluarkan gejala saat daya tahan tubuh turun.
sedangkan herpes simplex adalah infeksi menular yang biasanya disebabkan karena kontak langsung, dan karena sifatnya infeksi, maka tentu dipengaruhi daya tahan tubuh juga untuk terkena/tidaknya.
kesimpulannya: tetap ada kemungkinan infeksi herpes ya.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dokter, saya sudah ke dokter spesialis kelamin dan di bilang vahwa saya terkena herpes, tapi saya meragukan itu karena saya takut jika ini benar" herpes, karena sariawan hanya terjadi saat ada luka krn berhubungan intim, apakah saya perlu tes darah untuk meyakinkan ini? Dan dokter tsb bilang bahwa penyakit ini tidak menular ke lelaki saya jika dia punya imun yang bagus, apakah benar? Dan apakah sariawan selalu tjd karena herpes atau ada penyebab lainnya?
Selamat malam dokter, kenapa ya setelah hubungan seksual, vagina saya selalu bengkak dan luka lalu setelah beberapa hari timbul sariawan, ini sudah terjadi 4x dalam 5 bulan terakhir. Saya sudah periksa ke dokter dan kata dokter tsb sariawan tjd karena ada luka dan tidak menular. Tapi saya khawatir ini adalah gejala herpes kelamin, tapi saat terkena sariawan, kelamin saya tidak gatal dan keputihan tidak berbau dan berwarna putih, tidak ada lesi di selangkangan juga dan tidak demam. Apakah masih ada kemungkinan ini gejala herpes karena terjadi berulang kali setelah saya berhubungan intim?
Selamat malam dokter, kenapa ya setelah hubungan seksual, vagina saya selalu bengkak dan luka lalu setelah beberapa hari timbul sariawan, ini sudah terjadi 4x dalam 5 bulan terakhir. Saya sudah periksa ke dokter dan kata dokter tsb sariawan tjd karena ada luka dan tidak menular. Tapi saya khawatir ini adalah gejala herpes kelamin, tapi saat terkena sariawan, kelamin saya tidak gatal dan keputihan tidak berbau dan berwarna putih, tidak ada lesi di selangkangan juga dan tidak demam. Apakah masih ada kemungkinan ini gejala herpes karena terjadi berulang kali setelah saya berhubungan intim?