August 28, 2019 17:54
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat siang
Terima kasih sudah bertanya
Hyperhidrosis, dimana tubuh mengeluarkan keringat berlebih, umumnya simetris, yaitu terjadi pada kedua sisi.
Diduga akibat kelenjar keringat berlebih pada bagian tersebut
Beberapa cara mengurangi
1. Hindari pemicu, makanan pedas, kafein, atau kepanasan.
2. Relaksasi
3. Obat obatan
Antikolinergik, mengurangi stimulasi saraf di kelenjar keringat,
4. Iontophoresis, dengan arus listrik
5. Operasi
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Tapi saya dok sedang tidak melakukan apa apa. Saya tidak makan makanan pedas tapi tetap saja berkeringat. Bahkan pada malam hari telapak tangan saya sangat berkeringat dok dan itu lumayan mengganggu. Padahal saya hanya rebahan saja tidak melakukan apa"
Tapi saya dok sedang tidak melakukan apa apa. Saya tidak makan makanan pedas tapi tetap saja berkeringat. Bahkan pada malam hari telapak tangan saya sangat berkeringat dok dan itu lumayan mengganggu. Padahal saya hanya rebahan saja tidak melakukan apa"
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Selamat malam, terima kasih telah menghubungi Honestdoc
Sebelumnya, berapa usia anda?
Keringat berlebihan, atau dalam istilah medis disebut hyperhydrosis, merupakan suatu kondisi dimana kelenjar keringat menjadi hiperaktif. Kondisi ini dapat idiopatik, atau tidak diketahui penyebabnya, atau bisa didasari penyakit metabolisme, atau obat-obatan tertentu. Pada dasarnya, ini disebabkan oleh meningkatnya aktivitas simpatis yang kemudian menyebabkan kelenjar keringat memproduksi lebih banyak keringar.
Apakah anda mempunyai kebiasaan mengkonsumsi alkohol? Alkohol dapat menyebabkan produksi keringat yang jauh lebih banyak. Anda juga dapat memeriksakan diri ke dokter anda untuk dicaei tahu apakah terdapat penyakit yang mendasari kondisi hiperhidrosis anda.
Terapinya seperti yang sudah dijelaskan, dapat menggunakan anti perspiran, bedak untuk menyerap keringat, dan juga aktivitas yang dapat menenangkan/ merelaksasikan pikiran anda karena keringat pada tangan dan kaki juga dapat dikaitkan dengan kondisi psikis yang cemas/ tegang.
Sekian tambahan dari saya, semoga membantu. Apabila masih ada yang kurang jelas, silahkan ditanyakan lagi.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Vania Angela (dr.)
selamat sore, saya bantu menjawab
Keringat berlebih pada area tubuh sering disebut juga hiperhidrosis
gejalanya:
1. keluar keringat saat tidak panas, tidak berolah raga berat
2. memegang benda, lalu berkeringat (seperti pena, gagang pintu, stir mobil)
3. kulit menjadi berwarna lebih putih karena terus menerus berkeringat
4.sering mengalami infeksi kulit karena sering berkeringat (lembap)
berikut Jenis hiperdrosis:
1. hiperhidrosis primer paling sering di ketiak, tangan, kaki, atau dahi (keringat berlebihan dialami sejak kanak-kanak atau remaja)
2. hiperdrosis sekunder karena kondisi medis (seluruh tubuh mengeluarkan keringat secara berlebihan)
biasanya dialami saat dewasa
untuk pemeriksaan dan penanganan lebih lanjut , konsultasilah dengan dokter
terima kasih telah menghubungi honestdocs.id
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Terimakasih dok
Terimakasih dok
Terimakasih dok
Terimakasih dok
Terimakasih dok
Terimakasih dok
Terimakasih dok
Terimakasih dok
Terimakasih dok
Terimakasih dok
Terimakasih dok
Dok kenapa tangan dan kaki saya sering berkeringat? Padahal cuaca tidak panas dan saya tidak melakukan aktivitas apa apa. Begitupun pada malam hari dok tetap keringetan. Sering kali keringat dingin dok. Saya juga mudah sekali capek, bahkan berjalan beberapa meter saja saya sudah lelah padahal tdk jauh. Itu trjadi saat saya melakukan jalan sehat dok. Bukannya sehat saya malah sakit dok karena lelah
Dok kenapa tangan dan kaki saya sering berkeringat? Padahal cuaca tidak panas dan saya tidak melakukan aktivitas apa apa. Begitupun pada malam hari dok tetap keringetan. Sering kali keringat dingin dok. Saya juga mudah sekali capek, bahkan berjalan beberapa meter saja saya sudah lelah padahal tdk jauh. Itu trjadi saat saya melakukan jalan sehat dok. Bukannya sehat saya malah sakit dok karena lelah