May 09, 2019 11:41
Dijawab oleh
William (dr.)
Halo terimakasih telah bertanya melalui Honestdocs :)
1. pengambilan tiroid biasa memang dapat menyebabkan ketidakseimbangan hormonal dan ada baiknya diperiksa secara berkala/ kontrol rutin ke dokter yang menangani.
untuk merasakan hubungan intim pada wanita memang biasanya dibutuhkan membangun suasana dan mood (bukan hanya rangsangan secara fisik), serta foreplay yang lebih lama.
2. pada pria memang hubungan intim adalah salah satu kebutuhan jasmaniah. ada baiknya bapak konsultasikan ke dokter andrologi dan seksologi baik untuk permasalahan nomer 1 maupun 2.
yang perlu diingat kenyamanan dan keberhasilan hubungan seksual itu seringkali dipengaruhi banyak faktor.
ada baiknya menerapkan pola hidup sehat berikut:
1. Kelola stress
2. Makan makanan dengan gizi seimbang yang terdiri dari protein, lemak, karbihidrat, vitamin, mineral, dan serat (sayur dan buah-buahan)
3. Tidur cukup 8 jam sehari
4. Olahraga rutin 3x seminggu
5. Minum air putih 2 liter sehari
demikian informasi dari saya semoga dapat membantu :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Selamat siang dr, saya mau tanya mengenai jarangnya berhubungan intim, 1. istri saya berhubungan intim dalam seminggu hanya 1 x saja, namun kadang beehubungan intim dia tidak ikut merasakannya, gejala penyakit yang telah dilakukan kepada istri saya yaitu pengambilan tiroid kiri dan kanan, apakah hal ini berakibat ke hal tersebut? 2. apakah kemungkinan jarangnya berhubungan intim akan dapat mengakibatkan strees, tidak percaya pada pasangan, cemburuan, dan tidak leluasa untuk melakukan pekerjaan. mohon bantuannya dr, dan apabila sekaligus recomendasi untuk tingkat lanjutan perbaikannya.
Selamat siang dr, saya mau tanya mengenai jarangnya berhubungan intim, 1. istri saya berhubungan intim dalam seminggu hanya 1 x saja, namun kadang beehubungan intim dia tidak ikut merasakannya, gejala penyakit yang telah dilakukan kepada istri saya yaitu pengambilan tiroid kiri dan kanan, apakah hal ini berakibat ke hal tersebut? 2. apakah kemungkinan jarangnya berhubungan intim akan dapat mengakibatkan strees, tidak percaya pada pasangan, cemburuan, dan tidak leluasa untuk melakukan pekerjaan. mohon bantuannya dr, dan apabila sekaligus recomendasi untuk tingkat lanjutan perbaikannya.