January 28, 2020 21:37
Dijawab oleh
Tim Medis HonestDocs
Halo, pertanyaan Anda mungkin kurang spesifik sehingga dokter belum bisa menjawab pertanyaan Anda. Tolong jelaskan lebih detail gejala, sudah berapa lama dan seberapa sering? Cantumkan juga informasi pribadi Anda seperti jenis kelamin, usia, pengobatan, atau makanan tambahan yang Anda makan, dll. Atau Anda dapat mencari informasi umum, daftar nama dokter dan lebih dari 5.000 artikel kesehatan di situs kami. Jika Anda bertanya tentang rumah sakit Anda dapat menemukan informasi kontak rumah sakit di sini. Untuk bantuan lebih lanjut Anda bisa mengirimkan email ke [email protected] Terima kasih
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Halo selamat malam,
Sebelumnya berapa usia anda ? Sudah sejak kapan mengalami kebingungan?
Kebingungan, sulit fokus/ konsentrasi, adalah salah satu gejala dari gangguan kognitif. Ini bisa karena proses penuaan, atau pada orang muda, pada kasus anemia. anemia sering kali menyebabkan kondisi sering bingung, lesu lemas dan sulit konsentrasi.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Usia saya sekarang 22th, jenis kelamin laki2..sudah 8thn sy alami ini dokter
Trus sy harus gimana dok?
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Baik. Apakah anda perempuan atau laki laki? Apakah menggunakan obat obatan tertentu? Apakah ada riwayat trauma kepala?
Bila perempuan, ya anemia adalah hal yang dicurigai pertama. Bila laki, riwayat trauma kepala bisa menjadi penyebab kebingunan
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Vania Angela (dr.)
penyebab linglung atau kebinggungan dapat dikarenakan:
-kurangnya asupan cairan tubuh / dehidrasi sehingga terjadi defisiensi fungsi pada tubuh
-cedera kepala
-mengkonsumsi obat-obatan tertentu
apakah anda sedang dalam yang saya sebutkan diatas?
untuk mencegahnya, anda harus:
-cukupi minum
-makan juga yang bergizi dan sehat
-mulailah berolahraga
-istirahat yang cukup dan
-kelola stres anda
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Penyebab kebingungan dan pengobatanya
Penyebab kebingungan dan pengobatanya