March 12, 2019 23:37
Dijawab oleh
Tim Medis HonestDocs
Selamat pagi.
Terima kasih atas pertanyaan anda di HonestDocs.id tentang vitamin untuk hamil. Saya dr Dina akan berusaha menjawabnya.
Kehamilan merupakan sesuatu yang ditunggu oleh pasangan yang telah menikah. Untuk terjadi kehamilan maka harus ada pembuahan dimana sel telur bertemu dengan sel sperma. Pasangan terutama wanita yang ingin hamil atau yang sedang hamil harus menjaga pola makannya dan dapat mengkonsumsi suplemen untuk kehamilan. Wanita bisa mengkonsumsi asam folat, vitamin B1, B6,B12, vitamin C, vitamin D, kalsium, zat besi dan lain sebagainya untuk membantu pertumbuhan janin. Namun sebenarnya vitamin – vitamin itu sudah ada dalam makanan jika memang ibu hamil mau makan dengan baik. Namun tidak ada salahnya jika vitamin tersebut juga dikonsumsi selama kehamilan.
Untuk penjelasan lebih detail silakan periksakan langsung ke dokter.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok saya mau nanya..Vitamin apa yang baik buat pertumbuhan janin jika masih hamil 1 bulan
Dok saya mau nanya..Vitamin apa yang baik buat pertumbuhan janin jika masih hamil 1 bulan