December 18, 2019 02:18
Dijawab oleh
Galang Martin (dr)
Selamat pagi terimakasih telah bertanya di Honestdocs
Untuk demam kurang dari 3 hari penyebab paling seringnya berupa virus, dimana pengobatan yang diberikan yaitu dengan meningkatkan sistem imun kembali, yang dapat anda lakukan di rumah adalah:
1. Tetap mengkonsumsi paracetamol bila demam serta mengkonsumsi air minimal 1,5 L hingga 2 liter per hari, karena bila konsumsi air putih kurang akan memicu demam
2. Istirahat yang cukup
3. makan yang cukup
4. Anda dapat mengkonsumsi obat imunomodulator (meningkatkan sistem imun) di rumah
Apabila anda sudah melakukan hal diatas namun dirasa tidak ada perbaikan, kami menyarankan saudara memeriksakn diri ke dokter untuk mendapatkan terapi antibiotik bila diperlukan.
Terimaksih semoga membantu dan lekas sembuh
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
William (dr.)
selamat pagi :)
tera f selain obat demam juga ada obat batuk pileknya ya.
untuk demamnya perbanyak minum air, paracetamol saja boleh diberikan ekstra 2x lagi ya, asal berjarak minimal 4 jam dari obat sebelumnya:
misal tera F 3x sehari, paracetamol SAJA 2x sehari, dengan jarak antar obat minimal 4 jam.
bila demam sudah 3x24 jam segera periksa darah, dan periksakan ke dokter terdekat.
bed rest dulu ya.
apakah ada gejala lainnya seperti mual muntah, konstipasi, nyeri BAK,dll?
semoga membantu :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Slamat Malam Dok, saya sudah minum Tera-f sejak kemarin pagi, tapi panas saya skarang kambuh.apa solusinya Dok? Terimakasih
Slamat Malam Dok, saya sudah minum Tera-f sejak kemarin pagi, tapi panas saya skarang kambuh.apa solusinya Dok? Terimakasih