December 13, 2019 11:11
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Halo selamat pagi,
Flek coklat dapat berupa flek implantasi. Bila tidak berlanjut tidak masalah.
Bila anda flu, sakit tenggorokan dan demam, itu tidak normal. Itu menunjukkan adanya infeksi virus. Anda dapat periksakan ke dokter untuk di cek tenggorokannya apakah radang, sementara boleh minum obat flu untuk meredakan demam dan gejala flu nya.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat siang
Selesai insem muncul flek tak masalah selama tak berlebih, flek coklat itu masih normal.
Flu, demam, sakit tenggoroj bisa karena ispa, ada nya bakteri maupun virus.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Reza Shahab (dr. )
hai,
terimakasih sudah bertanya di honestdocs.
kemungkinan flek yang anda alami adalah perdarahan implantasi.
implantasi biasanya terjadi 6-12 hari setelah pembuahan karena adanya perekatan sel telur ke dinding rahim, tetapi jika perdarahan banyak dan terus menerus perlu anda waspadai.
demam adalah respon tubuh karena adanya flu yang disebabkan oleh virus dan radang tenggorokan.
sebaiknya anda periksakan diri anda secara langsung kedokter.
semoga bermanfaat
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
aku abis insem seminggu yg lalu, kemarin aku ngluarin flek coklat dan sekarang malah flu, sakit tenggorokan,demam.. apa ini normal dok? trm's
aku abis insem seminggu yg lalu, kemarin aku ngluarin flek coklat dan sekarang malah flu, sakit tenggorokan,demam.. apa ini normal dok? trm's