November 30, 2019 19:32
Dijawab oleh
Yoana (dr.)
halo angga, beruntusan di area wajah dapat disebabkan oleh beberapa kondisi seperti komedo, milia, hingga dermatitis/peradangan pada kulit yang dapat dipengaruhi oleh banyak faktor seperti penggunaan produk wajah tertentu, paparan sinar matahari,dsb
untuk mengatasi keluhan sebaiknya
-cuci wajah rutin 2x per hari
-hindari paparan sinar matahari langsung
-hindari sering memegang area wajah
-untuk menghilangkan komedo sendiri anda dapat melakukan ekstraksi komedo yang dilakukan oleh tenaga ahli untuk mencegah terjadinya infeksi.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Standard Facial 1 Kali Di Reface Clinic
Sudah termasuk cuci wajah, peeling, ekstrak komedo, dan masker.
Untuk krim / obatnya apa ya dok
Dijawab oleh
Yoana (dr.)
pemberian krim atau obat akan tergantung dari kondisi yang anda alami, karena saya tidak dapat melihat langsung kondisi anda sebaiknya anda mencoba melakukan tips2 di atas dulu.
jika memang tidak membaik saya sarankan untuk memeriksakan diri langsung, jika yang anda alami merupakan komedo maka dapat dilakukan ekstraksi sementara jika merupakan dermatitis maka akan diberikan krim yang sesuai.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Mikrodermabrasi Facial 1 Kali Di Aveia Clinic
Facial berfungsi untuk mengangkat komedo, mencerahkan, mengangkat sel kulit mati, merangsang pembentukan kulit baru tanpa rasa sakit, mendinginkan, dan melembabkan kulit juga. Paket ini termasuk facial treatment dan masker, tetapi belum termasuk biaya konsultasi dokter dan obat.
Mlm dok..saya angga di hdung saya bagian samping ada bruntusan kayak biang kringat gmna ya cra menghilangkan..ada jga komedo dok...gmna ya cra mengatasinya ..trimakasih sblumnya
Mlm dok..saya angga di hdung saya bagian samping ada bruntusan kayak biang kringat gmna ya cra menghilangkan..ada jga komedo dok...gmna ya cra mengatasinya ..trimakasih sblumnya