October 29, 2019 17:25
Dijawab oleh
Yoana (dr.)
halo, masturbasi merupakan suatu tindakan merangsang alat genital untuk mencapai kepuasan seksual secara sendiri.
masturbasi tidak akan mempengaruhi kesuburan seseorang namun dapat menimbulkan beberapa efek samping seperti berkurangnya sensitivitas pada alat genital, iritasi atau trauma pada alat genital, hingga rasa bersalah.
untuk mengurangi dan menghentikan kebiasaan buruk, sebaiknya
-isi waktu luang dengan kegiatan positif seperti berolahraga atau belajar
-habiskan lebih banyak waktu dengan keluarga atau teman2
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat malam
Anda perlu periksakan pada psikiatri, dan bila alami keluhan nyeri, gangguan aktifitas, bisa coba ke dokter urologi.
Beberapa damapak yang terjadi seperti nyeri, iritasi, batas ambang orgasme yang berubah, bisa bengkak, gangguan dari perilaku dsb.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok saya pria umur 22 tahun, sering kecanduan manturbasi/Onani ,dari masih sekolah sampai skarang saya blum bisa berhenti sama sekali ,Bagaimnana cara berhenti manturbasi? Dan dampak klo kebanyakan manturbasi apa ya dok? Kira kira masih bisa mempunyai keturunan gk dok? Terima kasih....
Dok saya pria umur 22 tahun, sering kecanduan manturbasi/Onani ,dari masih sekolah sampai skarang saya blum bisa berhenti sama sekali ,Bagaimnana cara berhenti manturbasi? Dan dampak klo kebanyakan manturbasi apa ya dok? Kira kira masih bisa mempunyai keturunan gk dok? Terima kasih....