December 22, 2019 21:20
Dijawab oleh
Yoana (dr.)
halo memasuki usia kehamilan trimester ketiga maka janin sudah semakin besar dan berada di bawah sehingga tekanan di area perut bawah juga semakin besar sehingga anda mungkin merasakan nyeri akibat teregangnya ligamen dan jaringan di area tersebut, anda juga mungkin mengalami kontraksi palsu yang dapat menghilang saat istirahat.
untuk bekas luka caesar yang dulu pernah anda lakukan umumnya tidak akan mengalami masalah karena luka seharusnya sudah menutup sempurna ya.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat malam
Sejak kapan nyeri bagian perut bawah?
Kapan anda operasi sesar?
Setelah operasi sesar minim untuk melahirkan 18 hingga 24 bulan setelahnya, jika memang nyeri oerlu periksakan oada dokter kandungan andaa
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Halo selamat malam,
Sebelumnya apakah bekas luka operasi ada nanah?
Nyeri di luka operasi bisa akibat perut yang membesar, atau adanya infeksi pada luka operasi. Sebaiknya konsultasikan ke dokter anda untuk diperiksa ya.
Bila nyeri nya keram perut, itu berasal dari uterus anda.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Selamat siang,dok kenapa ya saya hamil 3 bulan sudah seminggu sakit bagian pinggang kiri tapi sekarang sakit bagian bekas sesar anak pertama dan kedua rada mules juga dok selangkangan juga sakit . Terimakasih dokter
Selamat malam dok, saya hamil anak kedua usia kandungan saya memasuki usia 35 minggu. Saya sering mengalami nyeri perut bagian bawah tepat nya pada jahitan perut saat saya operasi cesar pada anak pertama. Apakah itu tidak berbahya dok?
Selamat malam dok, saya hamil anak kedua usia kandungan saya memasuki usia 35 minggu. Saya sering mengalami nyeri perut bagian bawah tepat nya pada jahitan perut saat saya operasi cesar pada anak pertama. Apakah itu tidak berbahya dok?