February 23, 2019 14:45
Dijawab oleh
Tim Medis HonestDocs
Terimakasih sudah bertanya di Honestdocs :)
Penyebabnya pembengkakan pada kaki bisa disebabkan karena banyak hal, salah satunya bisa karena adanya penyebab yang mendasari daripenyakit jantung yang dapat adanya terjadi penumpukan cairan pada ekstremitas, atau pun penyakit infeksi lain seperti infeksi karena adanya penyakit pembuluh darah dengan adanya cacing jenis tertentu, dan juga penyakit sistemik lain yang menyebabkan demikian.
baikknya diketahui terlebih dahulu lebih lanjut untuk dipastikan penyebab dari bengkak nya ini karena apa, apakah bengkak yang terjadi karena reaksi peradangan setempat atau adanya reaksi tertentu ya..
Semoga informasi dari saya bermanfaat :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok ibu saya mengalami pembengkakan di kaki atau tepatnya di area paha dan lututnya. Kata ibu saya bengkaknya di lutut itu terasa sakit, kira-kira menurut dokter ini bengkak biasa atau gejala suaatu penyakit ya dok?
Dok ibu saya mengalami pembengkakan di kaki atau tepatnya di area paha dan lututnya. Kata ibu saya bengkaknya di lutut itu terasa sakit, kira-kira menurut dokter ini bengkak biasa atau gejala suaatu penyakit ya dok?