December 18, 2019 04:59
Dijawab oleh
William (dr.)
selamat pagi :)
apakah saudara ada habis aktivitas fisik berat ataupun terkena benturan pada tangan?
sementara boleh dibantu kompres dingin dulu ya,
dari fotonya sepertinya bengkak biasa, bisa karena aliran balik vena/limfe tidak lancar (Sering paska aktivitas fisik berat).
bila dalam 3 hari bengkak tidak hilang, atau ada disertai gejala lain seperti nyeri, segera periksakan ke dokter terdekat ya.
semoga membantu :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Kompres dinginnya gimana Dok?
Dijawab oleh
William (dr.)
taruh es batu didalam plastik/kain bersih, kompres 3-5 menit, sehari boleh diulang 3-4x :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Selamat pagi, Dok. Saya mau tanya, di sela jari jempol dan telunjuk saya kok sedikit membengkak dan seperti benjolan, tetapi ketika saya pencet itu tidak sakit/nyeri, itu cara mengatasinya gimana?
Selamat pagi, Dok. Saya mau tanya, di sela jari jempol dan telunjuk saya kok sedikit membengkak dan seperti benjolan, tetapi ketika saya pencet itu tidak sakit/nyeri, itu cara mengatasinya gimana?