September 27, 2019 17:49
September 27, 2019 19:05
Buka di app
Dijawab oleh
Reza Shahab (dr. )
hai,
terimakasih sudah bertanya di honestdocs.
beberapa penyebab pembengkakan dileher:
1.gondongan
2.kanker tiroid
3.infeksi
4.pembengkakan kelenjar getah bening
untuk mengurangi leher bengkak
1. kompres dingin
2. perbanyak minum
3. istrahat yang cukup
5. makan makanan bergizi
6. terapkan pola hidup sehat
7. hindari tekanan/memegang bengkak
untuk memastikan periksa diri anda ke dokter.
semoga bermanfaat.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Selamt malam dokter Apa yang menyebabkan leher menjadi besar walaupun rasa sakit kalau disentuh tidak terasa, apakah itu berbahaya atau tidak dan apa obat dan tindakan yang akan dilakukan selanjutnya. Terima kasih
Selamt malam dokter Apa yang menyebabkan leher menjadi besar walaupun rasa sakit kalau disentuh tidak terasa, apakah itu berbahaya atau tidak dan apa obat dan tindakan yang akan dilakukan selanjutnya. Terima kasih