March 18, 2019 14:08
March 20, 2019 18:25
Buka di app
Dijawab oleh
Ferdy (dr)
Terima kasih telah menghubungi honestdocs.
Kemungkinan dikarenakan benjolan yang ada berukuran kecil serta terhalang oleh lemak, sehingga tidak terasa saat perabaan.
Bisa dievaluasi bulan berikutnya apakah benjolan membesar atau bertambah di tempat lain. Serta segera konsultasikan ke dokter apabila nyeri masih dirasakan mengganggu. Semoga bermanfaat.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
hallo dok, 2 minggu yang lalu saya merasakan nyeri sekali di payudara sebelah kanan di bagian dalam bekas operasi tumor payudara dulu (th 2016). Nah, ketika di periksa, dilakukanlah USG dan positif ada benjolan di kanan (2cm) dan kiri (1cm). Tapi tidak mengambil tindakan operasi karena masih banyak pertimbangan. Seminggu setelah USG, saya ke dokter bedah lagi untuk pemeriksaan, nyerinya masih sampai sekarang, tapi benjolan itu tidak terasa oleh dokter. Sehingga saya hanya diberi obat anti nyeri. Dan nyeri itu masih saya rasakan sampai sekarang. Pertanyaan saya, apakah hal seperti itu wajar dok? (di USG ada benjolan, di raba tidak ada) dan apa yang harus saya lakukan? karena saya masih bingung dengan hal ini.
hallo dok, 2 minggu yang lalu saya merasakan nyeri sekali di payudara sebelah kanan di bagian dalam bekas operasi tumor payudara dulu (th 2016). Nah, ketika di periksa, dilakukanlah USG dan positif ada benjolan di kanan (2cm) dan kiri (1cm). Tapi tidak mengambil tindakan operasi karena masih banyak pertimbangan. Seminggu setelah USG, saya ke dokter bedah lagi untuk pemeriksaan, nyerinya masih sampai sekarang, tapi benjolan itu tidak terasa oleh dokter. Sehingga saya hanya diberi obat anti nyeri. Dan nyeri itu masih saya rasakan sampai sekarang. Pertanyaan saya, apakah hal seperti itu wajar dok? (di USG ada benjolan, di raba tidak ada) dan apa yang harus saya lakukan? karena saya masih bingung dengan hal ini.