March 26, 2019 06:54
March 26, 2019 09:10
Buka di app
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Selamat pagi, terima kasih telah menghubungi Honestdocs.
Penggunaan Benoson N pada ibu hamil dan menyusui harus hati-hati dan dibawah pemantauan dokter, karena obat ini masuk kategori D, yang artinya memiliki resiko buruk terhadap janin, namun apabila manfaatnya jauh lebih besar maka masih bisa digunakan (harus berkonsultasi dengan dokter terlebih dahulu). Untuk penjelasan lebih lanjut silahkan membaca artikel https://www.honestdocs.id/benoson-n-cream .
Demikian jawaban dari saya, semoga membantu.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Selamat pagi dok, saya mau bertanya, amankah obat benoson-n cream untuk ibu menyusui? Tangan saya tekena tomcat, mohon penjelasannya dok, terimakasih
Selamat pagi dok, saya mau bertanya, amankah obat benoson-n cream untuk ibu menyusui? Tangan saya tekena tomcat, mohon penjelasannya dok, terimakasih