December 25, 2019 16:16
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Halo selamat sore,
Sebelumnya sejak kapan anda mengalami hal tersebut? Apakah ada batuk, dan nyeri menelan? Apakah ada gejala maag, dada terasa terbakar?
Tenggorokan terasa mengganjal bisa akibat radang tenggorokan, reflux asam lambung, sampai adanya massa di tenggorok. Tergantung penyebabnya, terapinya berbeda.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat sore
Rasa mengganjal bisa karena ada peradangan, luka oada tenggorok yg disebut faringitis.
Penyebabnya bisa karena ada refluks asam lambung atau gerd, tumor, dan lain nya.
Saran untuk siperiksakan ke dokter,
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
assalamualaikum mau tanya di tenggorokan kayak ada yg mengganjal gitu. kira2 solusinya seperti apa?
assalamualaikum mau tanya di tenggorokan kayak ada yg mengganjal gitu. kira2 solusinya seperti apa?