April 01, 2019 09:39

Siang dokter. Kemarin malam saat saya ingin membilas vagina saya, ada cairan kuning seperti feses yang baunya juga seperti feses. Dan keluarnya dari anus saya dok. Tadi pagi masih ada tapi tidak sebanyak kemarin malam dok. Apakah itu merupakan keputihan yang tidak normal dok? Apakah itu gara2 saya selalu pakai pembersih organ kewanitaan? Atau ini merupakan penyakit lain dok? Trims.

Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
Buka di app