August 23, 2019 18:26
Dijawab oleh
Vivi Kadarusman Tom (dr., Dipl.CIBTAC, CHt)
Halo
selamat sore
terima kasih sudah menghubungi honestdocs
apakah sebelum suntik KB 3 bulan ini ibu ada menggunakan KB lain atau tidak?
KB suntik 3 bulan mengandung Depo Provera, yang merupakan turunan hormon progesteron.
Pada penggunaan suntik KB, sering terjadi gangguan siklus menstruasi, seperti :
- siklus menstruasi menjadi lebih pendek / panjang
- lamanya haid menjadi lebih sebentar / lebih lama
- darah hari menjadi sangat banyak / sedikit atau bahkan hanya flek
- bahkan sampai ada yang tidak dapat haid.
Biasanya ibu disarankan untuk tetap menggunakan kondom di 5-10 hari pertama setelah suntik KB yang pertama kali, karena hormon dalam suntikan KB belum efektif sepenuhnya dalam melindungi ibu dari pencegahan kehamilan.
Betul bahwa sebaiknya ibu melakukan USG untuk melihat apakah ada kehamilan atau tidak
Semoga informasi ini membantu, silahkan kembali bertanya bila kurang jelas
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat malam bu
Terima kasih sudah bertanya
Kemungkinan hamil ada, tentu kecil.
Progestin dalam suntik KB 3 bulan, menghentikan pelepasan sel telur ke dalam rahim, mencegah pembuahan. Dan mencegah sperma untuk mencapai sel telur dengan menebalkan cairan vagina dan mencegah pertumbuhan janin dengan menipiskan dinding rahim.
Efek nya mestruasi jadi tidak teratur selama waktu penyuntikan berlangsung
Masa subur setelah penghentian suntik kb 3 bulan sekitar 1 th.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Tidak dok saya hanya suntik kb 3 bulan saja...setelah itu saya tespack sampai kehari 21 sejak saya berhubungan hasilnya negatif...apa saya tespack dulu baru usg atau gimana dok?sekarang sudah 2bulanan dari berhubungan...
Tidak dok saya hanya suntik kb 3 bulan saja...setelah itu saya tespack sampai kehari 21 sejak saya berhubungan hasilnya negatif...apa saya tespack dulu baru usg atau gimana dok?sekarang sudah 2bulanan dari berhubungan...
Tidak dok saya hanya suntik kb 3 bulan saja...setelah itu saya tespack sampai kehari 21 sejak saya berhubungan hasilnya negatif...apa saya tespack dulu baru usg atau gimana dok?sekarang sudah 2bulanan dari berhubungan...
Tidak dok saya hanya suntik kb 3 bulan saja...setelah itu saya tespack sampai kehari 21 sejak saya berhubungan hasilnya negatif...apa saya tespack dulu baru usg atau gimana dok?sekarang sudah 2bulanan dari berhubungan...
Tidak dok saya hanya suntik kb 3 bulan saja...setelah itu saya tespack sampai kehari 21 sejak saya berhubungan hasilnya negatif...apa saya tespack dulu baru usg atau gimana dok?sekarang sudah 2bulanan dari berhubungan...
Dijawab oleh
Vivi Kadarusman Tom (dr., Dipl.CIBTAC, CHt)
Testpack tidak dapat dilakukan di hari ke 21 bu, testpack disarankan untuk dilakukan setelah ada keterlambatan haid 7 hari.
bila testpack ibu negatif, besar kemungkinan flek disebabkan sebagai efek dari suntik KB nya
tetapi untuk keamanan, karena ibu berhubungan kurang dari 7 hari pertama semenjak suntik, tidak ada salahnya ibu melakukan pemeriksaan USG ya bu.
Bila memang tidak ada kehamilan, maka flek berkepanjangan ini hanya merupakan efek dari suntik KB nya
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Saya jelaskan sesikit mengenai testpack.
Test pack untuk memeriksa kehamilan dengan hormon hcg dalam tubuh.
ß-hCG adalah hormon yang dihasilkan oleh sel-sel yang terbentuk di plasenta, terbentuk akibat adanya penempelan sel telur yang telah dibuahi pada dinding rahim (bisa terbentuk janin, bisa juga tidak)
Terdeteksi paling cepat sekitar 12-14 hari setelah pembuahan. setelah itu akan bertambah tiap 72 jam.
1. Test pack negatif
Hanya terlihat satu garis berwarna merah, pada garis kontrol dekat bagian yang kita pegang
2. Test pack positif
Terlihat dua garis berwarna merah
Garis positif samar ketika urin menguap dari stik testpack, biasa muncul beberapa menit setelah waktu untuk baca hasil, namun bisa juga abortus atau keguguran.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Halo, selamat malam, terima kasih telah menghubungi HonestDocs.
Siklus menstruasi yang normal berkisar antara 21-35 hari, dengan rata-rata 28 hari, Anda dapat menghitungnya dari hari pertama haid terakhir.
Ada banyak faktor yang mempengaruhi siklus menstruasi antara lain:
1. Kondisi tertentu seperti stress psikis/ fisik
2. aktivitas/olahraga berlebihan dari biasa
3. Penurunan atau penambahan berat badan yang drastis
4. Perubahan pola diet yang drastis
5. Penggunaan KB/ terapi hormonal lainnya juga merupakan beberapa penyebab menstruasi menjadi tidak teratur, kadang dapat memanjang ataupun memendek.
6. Kehamilan
7. Penyakit lainnya yang mempengaruhi sistem hormonal
Siklus mens dipengaruhi oleh faktor-faktor diatas, oleh karena itu dapat memanjang/ memendek, dipengaruhi oleh fluktuasi hormonal dalam tubuh.
Apabila ingin memastikan kemungkinan hamil, maka dicek dengan testpack. Tespek dapat dimulai dari hari pertama telat haid. jika masih negatif, Anda dapat mengulangnya 1 minggu kemudian. Pada dasarnya cara kerja testpack adalah mendeteksi adanya hormon kehamilan yaitu hormon HCG dalam urin, pada awal-awal kehamilan, kemungkinan dalam urin belum terdeteksi dengan sempurna, untuk pemeriksaan yang akurat dapat dilakukan dengan tes darah.
Demikian penjelasan dari saya, semoga membantu. Silakan bertanya kembali apabila ada yang kurang jelas.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok saya mau tanya...saya baru pertama kali suntik kb 3 bulan tanggal 30 juni.besoknya langsung saya berhubungan dengan suami saya dan untuk pertama kalinya...selang 14hari saya berhubungan lagi, dan selang 1minggu haid saya datang...1-3 hari flek sampai hari k 4 keluar darah kaya haid sampai seminggu habis itu flek sampai tanggal 15 agustus setelah itu belum berhenti sampai sekarang..bahkan seminggu ini makin banyak.saya sudah ke bidan..tapi kata bidan disuruh usg kawatir hamil?apakah bisa hamil dok...kondisi yang demikian?
Dok saya mau tanya...saya baru pertama kali suntik kb 3 bulan tanggal 30 juni.besoknya langsung saya berhubungan dengan suami saya dan untuk pertama kalinya...selang 14hari saya berhubungan lagi, dan selang 1minggu haid saya datang...1-3 hari flek sampai hari k 4 keluar darah kaya haid sampai seminggu habis itu flek sampai tanggal 15 agustus setelah itu belum berhenti sampai sekarang..bahkan seminggu ini makin banyak.saya sudah ke bidan..tapi kata bidan disuruh usg kawatir hamil?apakah bisa hamil dok...kondisi yang demikian?