January 12, 2020 05:52
Dijawab oleh
Tim Medis HonestDocs
Halo, pertanyaan Anda mungkin kurang spesifik sehingga dokter belum bisa menjawab pertanyaan Anda. Tolong jelaskan lebih detail gejala, sudah berapa lama dan seberapa sering? Cantumkan juga informasi pribadi Anda seperti jenis kelamin, usia, pengobatan, atau makanan tambahan yang Anda makan, dll. Atau Anda dapat mencari informasi umum, daftar nama dokter dan lebih dari 5.000 artikel kesehatan di situs kami. Jika Anda bertanya tentang rumah sakit Anda dapat menemukan informasi kontak rumah sakit di sini. Untuk bantuan lebih lanjut Anda bisa mengirimkan email ke [email protected] Terima kasih
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
William (dr.)
Selamat pagi :)
Bila keputihan anda sudah berpangsung lama >1 bulan, atau berwarna dan berbau, segera periksakan ke dokter terdekat ya.
Karena kemungkinan akan emmbutuhkan obat resep seperti antibiotika
Hindari penggunaan obat pembersih vagina tanpa anjuran dari dokter.
Karena bisa menyebabkan ketidakseimbangan pH vagina dan justru membuat mikroba lebih mudah tumbuh.
Semoga membantu :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Vania Angela (dr.)
halo
selamat pagi
keputihan yang abnormal biasa disebabkan oleh jamur, bakteri bahkan virus. keputihan memiliki ciri berbau, gatal, bertekstur dan berwana kuning kehijauan bahkan dapat menjadi infeksi saluran kemih (bila keputihan tidak segera diobati)
periksakan cairan vagina untuk mengetahui penyebab keputihan yang anda alami, agar dapat diobati dengan tepat
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok bagaimana mengatasi keputihan
Dok bagaimana mengatasi keputihan