October 30, 2019 23:36
Dijawab oleh
dr. Felicia Ivanty
Halo selamat malam,
Sebelumnya, berapa usia anda?
Anemia merupakan penyakit dimana jumlah sel darah merah berkurang. Sel darah merah berfungsi sebagai pengantar oxygen untuk jaringan dan organ tubuh, dan pada kondisi anemia, organ tubuh sering kekurangan pasokan oxygen. Ini yang menyebabkan gejala seperti lemas, letih lesu pusing berkunang, pucat, tangan kaki terasa dingin, sakit kepala, sulit konsentrasi. Anemia diklasifikasikan menjadi banyak jenis dengan penyebab yang sangat variatif. Hal ini disebabkan oleh sejumlah faktor seperti kekurangan zat besi, gangguan pencernaan, menstruasi, mengandung, penyakit kronis, usia, dll.
Ya, sebaiknya diperiksakan apakah ada faktor lain yang menyebabkna anemia pada kasus anda.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Medical Check Up Paket Gold Di Path Lab Klinik
Medical check-up diperlukan baik oleh perempuan maupun laki-laki, baik anak muda maupun orang lanjut usia. Orang yang terlihat sehat pun perlu melakukan medical check-up, terutama untuk memeriksa tingkat kesehatan dan mencegah secara dini jika adanya penyakit serius yang belum menunjukkan gejala.
umur sy 24thn dok. untuk pemeriksaan sebaiknya pemeriksaan lab apa yg sy tempuh?
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat malam
Untuk masalah kelainan darah seperti leukemia dari kanker darah, di mana sel darah putih menjadi ganas dan diproduksi secara berlebihan dalam sumsum tulang. Baiknya anda periksakan oada dokter spesialis pemyakit dalam
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
selamat malam dok, sy mau menanyakan mengenai kesehatan sy. sy selalu memiliki hb dibawah normal, pernah hb 13 itupun hanya sekali seumur hidup saya. 4 hari yg lalu sy cek hb sy 11.8 hari ini sy cek hb malah makin turun 11.4 bahkan sy pernah memiliki hb 8.7 keluarga sy yaitu kakek sy memiliki penyakit leukimia. apakah sy hrus melakukan medical check up? med check up apa yg harus sy tempuh untuk mengetahui apa yg sy alami.
selamat malam dok, sy mau menanyakan mengenai kesehatan sy. sy selalu memiliki hb dibawah normal, pernah hb 13 itupun hanya sekali seumur hidup saya. 4 hari yg lalu sy cek hb sy 11.8 hari ini sy cek hb malah makin turun 11.4 bahkan sy pernah memiliki hb 8.7 keluarga sy yaitu kakek sy memiliki penyakit leukimia. apakah sy hrus melakukan medical check up? med check up apa yg harus sy tempuh untuk mengetahui apa yg sy alami.